Transformasi fungsi-fungsi manajemen sumber daya manusia dengan memanfaatkan teknologi digital untuk meningkatkan efisiensi, akurasi, dan pengalaman karyawan secara keseluruhan. Otomasi HR Anda dalam satu platform sederhana.
Kami menyediakan sistem HRIS Pandhe.id yang memudahkan Anda mengelola SDM secara digital:
e-Attendance
Absensi online melalui aplikasi/mobile, cocok untuk shift kerja fleksibel.
Slip Gaji Digital
Payslip otomatis terdistribusi setelah payroll run.
Database karyawan terpusat
Semua data karyawan dalam satu sistem yang mudah diakses dan aman.
Otomasi SOP HR
Menstandarisasi proses HR seperti cuti, overtime, reimburse.